LDK DAY 2 Dan Day 3

LDK DAY 2
Pagi ini aku bangun dan langsung ke aula untuk sholat subuh setelah sholat subuh aku dan teman-teman olag raga sama kak Aqil dan diajarin yel-yel senyum matap, apaka itu cinta dan satu lagi tapi aku lupa namanya.
 



Sesudah olah raga kami makan dengan nasi goreng
 


sesudah makn kami belajar tali-temali dengan kak Budi sebenernya aku sudah pernah belajar tapi aku lupa lagi: D
 

 

 

Sesudah belajar membuat api aku dan reguku disuruh masak untuk makan siang, dan kami dikasih Ikan dan Ayam hidup jadi kami harus matiin ikanya dengan cara dipukul dan aku disuruh pekagin ayamnya karna mau di sembelih, dan sesudah mati ikannya kita bakar bumbu kuning dan kita bikin singkong bakar, pisang bakar dan ayamnya kak Ali yang bakar, sesudah makanannya mateng kami makan dan ayamnya buat nanti makan malam.
 

Sesudah makan Aku dan Reguku disuruh kumpul, dan kami pergi ke 4 pos yang ada dan kami datengi satu persatu posnya, yang aku pelajari dari beberapa game ini adalah kerja sama, strategi, yang memipin satu aja biar lebih teratur.

























sesudah kami ke 4 pos itu kami dikumpulkan lagi untuk permainan selanjunya adalah memindahkan bola, disuruh kak Opal masukin bolanya bareng-bareng tapi malah deluan-deluanan, pelajaran dari game ini kerjasama walupun beda regu kerna ini disuruhnya masukin bareng-bareng dan jangan terlalu senang kalau bisa memindahkan bolanya karna jadi lupa perintah yang disuruh.
 

 

 


Sesudah berkegiatan setiap regu disuruh masak nasi untuk nanti malam, dan beristirahat.
 







Ahirnya sudah malam dan semua Regu di panggil ke lapangan untuk makan bareng di daun pisang, lauknya dengan ayam bakar dan Reguku masak nasinya kebanyakan, jadinya abisin nasinya setengah mati.
 

 


Sesudah Makan semua Regu disuruh ambil botol minum dan tas kecil, dan suruh kumpul dilapangan  menunggu dipanggil satu persatu Regunya, dan Reguku paling akhir. dan misinya memberi pesan ke pembina dan tidak boleh kasih tau ke siapa-siapa pesanya, dan kalau kita ketemu orang harus bilang salam Pramuka kalau tidak menjawap jangan di kasih tau mau kemana dan pesannya, dan akhinya kamipun dipanggil, dan kami langsung jalan. di pos pertama kami menunggu Regu sebelum Reguku, Reguku menunggunya disuruh sambil tiarap, Reguku memberi salam pramuka dan mereka menjawab salam kita jadi dia dipihak kita, tapi tetap tidak kita kasih tau pesannya walau mereka terus mau tau pesannya,  kita melanjutkan ke pos berikutnya, di pos berikutya mereka tidak jawab salam Pramuka dari reguku berarti bukan di pihak kami, dan tim kami gagal di post itu karna salah satu Reguku raja bilang kalau kita punya misi dan meminum air yang dikasih mereka, dan airnya ternyata ada garemnya.  sesudah melewati pos itu kami langsung melajutkan perjalanan ke pos terakhir, dipos terakhir Reguku menunggu lagi regu sebelumku, sambil menunggu aku memandangi bintang di langit dan mengingat-ingat dasa darma, dan akhinya Reguku dipangil di pos terakhir, tapi dipanggilnya satu persatu dari Reguku, dan aku dipanggil ke pembina untuk ditanyakan pesan yang dikasih ke kita tapi aku ada pesan yang lupa dan disuruh baca dasa darma tapi aku ada yang lupa jadi aku disuruh pusg up lima kali, Sesudah dipanggil aku istirahat sebentar menunggu yang upacara sedang latihan. sesudah yang latihan upacara api unggun sudah siap, kami dikumpulkan dan upacara dimulai, di upacara itu sangat bagus dan keren, sesudah upacara aku dan teman-teman menyayi bersama-sama di depan api unggun dan disini aku sangat senang bernyayi di depan api unggun dan ini tidak akan kulupakan.


 











sesudah bernyayi bersama-sama dan ternyata sudah tengah malem, jadinya kita balik ke kemah ntuk tidur. Sampai hari besok!


LDK DAY 3
Pagi ini aku bangun langsung ke aula untuk sholat subuh dan mandi, sesudah mandi aku dan reguku disuruh masak nasi dan telor buat nanti siang, sesudah membuat makanan buat nanti siang kami ambil sarapan nasi goreng dengan tempat nasi dan aku makan di tempat nasi itu.
 

Sesudah sarapan kami di kumpulkan di lapangan, kami dikasih tau untuk melihat tanda-tanda yang di buat kak Budi di sepanjang perjalanan ke curug. dan reguku jalan deluan ke curugnya, di jalan reguku banyak melihat tanda-tanda yang dibuat kak Budi dan di perjalanan kita istrahat dulu, sesudah istirahat aku melanjutkan perjalannya dan belum jauh jalanya kita berhenti lagi, pas berhenti kita main sebentar sambil menunggu. dan akhirnya jalan dan ternyata kita balik ke perkemahan, ternyata kita nggak jadi ke curug karna mau hujan.
 

 










Sesampainya di aula setiap regu menampilkan pertunjukan seni, disini ada yang menyayi, puisi, dan  drama.
 

 

 










Sesudah pertunjukan seni aku dan reguku membongkar tenda dan menaro barangnya pada satu tempat perRegu. sesudah menaro barang aku dan reguku mengabil makan siang yang aku dan reguku buat, dan kita makan siang.
 










Sesudah makan kita menaro tempat makan dan minu ke tas, sesudah menaro tempat makan dan  minum, kami disuruh membersihkan lapangan untuk menurunkan bendera dan upacara penutupan, yang jadi penutup upacaranya sabil, sesudah upacara penutupan kita berfo-foto dulu sebelum pulang.
 

 

 

 TAMAT!







Komentar

Postingan populer dari blog ini

Hari pertama di Pulau Utung Jawa

kemping ceria Day 3